First Update

Posted by Dindin Mahpudeen

Assalamualaikum,

Sebenarnya bingung mau ngomong apa, sedangkan kumpulan cerpen, puisi, pantun, dan lain-lain yang akan di posting masih dalam tahap proses. Ini merupakan posting pertama saya di blog ini. Blog ini di buat dengan tujuan untuk mengikuti Lomba Blog yang di adakan oleh sumedang ekspres.

Mudah-mudahan mendapatkan hadiah. XD karena saya pemula jadi saya anggap sebagai mimpi saya yang pertama dalam dunia blogging. haha

Berhubung saya sudah kehabisan kata-kata jadi sekian dulu posting dari saya. Insya Allah Besok akan banyak memposting karya sastra hasil saya dan teman-teman kelas saya.

0 comments:

Post a Comment